Kamis, 19 Juni 2014

Doa Seorang Pemburu



Assalamualaikum Wr Wb 

Suatu pagi, seorang laki-laki pergi hendak berburu mencari rezeki yang halal. Namun, sampai hampir malam, ia belum mendapatkan satu pun binatang buruan. la lalu berdoa sepenuh hati, "Ya Allah, anak-anakku menunggu kelaparan di rumah, berilah aku seekor binatang buruan."

Tidak lama setelah doanya selesai ia panjatkan, Allah memberikannya rezeki: jala yang dibawa pemburu itu mengenai seekor ikan yang sangat besar. la pun bersyukur kepada Allah dan pulang ke rumah dengan penuh bahagia.

Selasa, 17 Juni 2014

Lima Macam Pahala Dari Sedekah



Assalamualaikum Wr Wb

Lima Macam Pahala Dari Sedekah

Imam As Suyuthi menyebutkan bahwa pahala sedekah itu ada lima macam, yaitu :

Pertama

Satu di balas sepuluh kali lipat, yaitu sedekah yang dilakukan oleh orang yang sehat badannya

Sabtu, 14 Juni 2014

Makalah Kesehatan Masyarakat Polindes dan Pengelolaan PSM



MAKALAH KESEHATAN MASYARAKAT
POLINDES DAN PENGELOLAAN PSM



Anggota Kelompok 1       : 
1.      Ayu Retno Suryaningrum
2.      Solehah
3.      Indah Sekar Wangi
4.      Windiarti
5.      Nursaima
6.      Vevi Etika
7.      Resa Putri Tilawah
8.      Lusi Novitasari
Kelas                                 :  I D
Dosen Pengampu              :  Neng Kurniati, SST, SKM.

POLITEKNIK KESEHATAN PROVINSI BENGKULU
JURUSAN D III KEBIDANAN
TAHUN AKADEMIK 2012/2013

Manfaat Sholat Dalam Kesehatan



 Assalamualaikum wr wb

""Manfaat Sholat Dalam Kesehatan""

Takbiratul Ihram

Berdiri tegak, mengangkat ke 2 tangan sejajar telinga, LaLu melipatnya didepan perut atau bawah dada. ini brmanfaat untuk melancarkan aliran darah & kaya oksigen, getah bening, dan kekuatan otot lengan serta menghindarkan gangguan persendian.

Menjadi Muslimah yang Sholehah


Jumat, 13 Juni 2014

Bidan Delima



BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Sebagai salah satu profesi dalam bidang kesehatan, Bidan memiliki kewenangan untuk memberikan Pelayanan Kebidanan (Kesehatan Reproduksi) kepada perempuan remaja putri, calon pengantin, ibu hamil, bersalin, nifas, masa interval, klimakterium, dan menopause, bayi baru lahir, anak balita dan prasekolah. Selain itu Bidan juga berwenang untuk memberikan Pelayanan Keluarga Berencana dan Kesehatan Masyarakat.
Peran aktif Bidan dalam pelayanan Kesehatan Reproduksi dan Keluarga Berencana sudah sangat diakui oleh semua pihak. Berbagai penelitian menunjukkan bahwa 66% persalinan, 93% kunjungan ante natal (K1), 80% dari pelayanan Keluarga Berencana dilakukan oleh Bidan. Peranan Bidan dalam pencapaian 53% prevalensi pemakaian kontrasepsi, 58% pelayanan kontrasepsi suntik dilakukan oleh Bidan Praktek Swasta dan 25% pemakai kontrasepsi pil, 25 % IUD dan 25 % implant dilayani oleh Bidan Praktek Swasta (Statistik Kesehatan 2001).

Cara Wanita Muslimah Menjaga Diri Dari Fitnah


Seorang pejuang jihad dari bumi Afghanistan mengatakan ketika seorang bidadari sedang minum teh, maka kita bisa melihat teh tersebut mengalir di lehernya. Masya Allah sungguh sulit mengukur kecantikan seorang bidadari. Dan Alhamdulillah, Allah menjanjikan bagi para wanita muslimah bahwa mereka jauh lebih baik daripada bidadari bila mereka mau menja di muslimah sholehah.
Seperti tingginya gunung yang tidak mungkin di daki dengan sekali melangkah, demikian juga menjadi wanita solehah bukanlah level yang bisa diraih hanya dengan ibadah yang asal-asalan. Perlu keseriusan hati untuk itu. Bahkan sebaliknya, wanita bisa begitu mudah terperosok dalam kesalahan bila ia larut dalam kesenangan dunia.